Materi Tes lnteligensia Umum (TIU) Kemampuan Kuantitatif
Dalam tes logika ini, seorang peserta tes harus mampu membuat penalaran logis terhadap satu atau serangkaian persamaan angka-angka yang ada.
Pembahasan:
lnterval/daerah pada soal dapat kita gambarkan posisinya di garis bilangan.
Terlihat bahwa hubungan x dan y tidak dapat ditentukan.
Pembahasan:
Interval 2 < x < 5 tinggal dikalikan saja dengan interval 0 < y < 1 ,5.
Hasilnya adalah
2 . 0 < x . y < 1,5 . 5
0 < xy < 7,5
TRIK:
- Perhatikan urutan!
- Apabila A < B, B < C maka hubungannya adalah A < B < C dan A < C.
- Diketahui A < B < C maka apabila dikenai operasi di seluruh ruas akan menjadi:
A + p < B + p < C + p (urutan tetap)
A - p < B - p < C - p (urutan tetap)
A x p < B x p < C x p (urutan tetap)
A : p < B : p < C : p (urutan tetap) - Diketahui A < B < C maka apabila dikali negatif di seluruh ruas, tanda pertidaksamaannya diubah. Urutan akan menjadi
A< B < C
A (-1) < B (-1) < C (-1)
-A< -B < -C
A > B > C (urutan dibalik) - Ambil kasus secara acak dan cobalah beberapa bilangan! lni artinya Anda bisa mencoba angka yang terdapat di salah satu interval pada soal dengan memperhatikan urutan, kemudian cek apakah apabila angka tersebut diujikan pada interval yang lain apakah masih memenuhi aturan urutan yang telah ditentukan di soal. Apabila angka yang Anda pilih tadi sesuai dengan semua aturan urutan yang ada maka hubungan antar interval akan lebih mudah ditentukan.
Contoh:
- Jika -2 ≤ x ≤ 7 dan 4 ≤ y ≤ 9, maka hubungan x dan y adalah ....
- x < y
- x > y
- x = y
- tidak dapat ditentukan
Pembahasan:
lnterval/daerah pada soal dapat kita gambarkan posisinya di garis bilangan.
Terlihat bahwa hubungan x dan y tidak dapat ditentukan.
- Jika 2 < x < 5 dan 0 < y < 1 ,5 maka manakah dari pernyataan berikut ini yang selalu memberikan nilai xy?
- 0 < xy < 7,5
- 2 < xy < 7,5
- 0 < xy < 6,5
- 2 < xy < 6,5
- 0 < xy < 8
Pembahasan:
Interval 2 < x < 5 tinggal dikalikan saja dengan interval 0 < y < 1 ,5.
Hasilnya adalah
2 . 0 < x . y < 1,5 . 5
0 < xy < 7,5